Pada hari Rabu, 04 Desember 2024 kepala SMKN 1 Dawuan, Ibu Hj. R. Eris Garini, S.Pd., M.I.Kom. menandatangani laporan SMKPK 100%. Program SMKPK ini adalah tahun terakhir karena sudah menyelesaikan tiga tahun berturut turut. Laporan sudah disusun oleh PJ di setiap kegiatannya, diantaranya:
1. Daftar Hadir Peserta, Panitia dan Pemateri
2. Notula
3. Dokumentasi Kegiatan
4. Video Kegiatan min 10 menit
5. Surat undangan, surat balasan/ surat tugas dan biodata pemateri/ pengajar
6. Rundown acara
7. Laporan atau dokumen output yang diminta di setiap kegiatannya.
47 Views